Download KKM Kelas 6 SD MI Semester 1 Kurikulum 2013


Download KKM Kelas 6 SD MI Semester 1 Kurikulum 2013 - Kriteria Ketuntasan Minimum KKM Kelas 6 SD/MI Kurikulum 2013 ini penting bagi Guru sebagai acuan dalam menilai kompetensi dari peserta didiknya di sekolah. KKM Kelas 6 Kurikulum 2013 yang akan kami bagikan ini terdiri dari 6 Mata Pelajaran Pokok untuk Guru Kelas dan PJOK (PPKn, Bahasa Indonesia, Matematika, IPA, IPS, SBDP, Penjaskes/PJOK) serta juga dilengkapi dengan Komptensi Inti, Kompetensi Dasar, Indikator Pencapain Kompetensi, Hasil KKM, dan Persentase KKM.

KKM Kelas 6 SD MI Semester 1 Kurikulum 2013 ini berlaku selama satu semester berjalan yaitu bisa Bapak/Ibu pergunakan selama semester 1 di tahun pembelajaran ini, sehingga akan sangat membantu kelancaran proses mengajar selain didukung juga dengan instrumen administrasi lainnya seperti Prota, Promes, Silabus yang telah kami bagikan sebelumnya.

KKM Kelas 6 SD MI Semester 1 Kurikulum 2013
KKM Kelas 6 SD MI Semester 1 Kurikulum 2013

Langkah-langkah Penetapan KKM :

1. Guru atau kelompok guru menetapkan KKM mata pelajaran dengan mempertimbangkan tiga aspek kriteria, yaitu kompleksitas. Hasil penetapan KKM indikator berlanjut pada KD, SK hingga KKM mata pelajaran;
2. Hasil penetapan KKM oleh guru atau kelompok guru mata pelajaran disahkan oleh kepala sekolah untuk dijadikan patokan guru dalam melakukan penilaian;
3. KKM yang ditetapkan disosialisaikan kepada pihak-pihak yang berkepentingan, yaitu peserta didik, orang tua, dan dinas pendidikan;
4. KKM dicantumkan dalam LHB pada saat hasil penilaian dilaporkan kepada orang tua/wali peserta didik.

Penetapan KKM ini bisa dilakukan oleh Guru atau melalui Kelompok Kerja Guru berdasarkan hasil musyawarah pada tingkat satuan pendidikan atau pada kelompok kerja guru (KKG) yang nantinya bisa dijadikan acuan guna mengetahui tingkat kompetensi siswanya selama satu semester berjalan.

Kriteria Ketuntasan Minimum (KKM) ini ditunjukkan degan presentasi maksimal 100% atau minimal 75 % sesuai yang diharapkan pada ketuntasan minimal secara nasional.

Untuk Download KKM Kelas 6 SD MI Semester 1 Kurikulum 2013 silahkan klik pada link download KKM Kelas 6 Kurikulum 2013 yang telah kami sediakan DISINI

Baca juga: Download Silabus Tematik Kelas 6 SD MI Kurikulum 2013

Demikianlah informasi tentang Download KKM Kelas 6 SD MI Semester 1 Kurikulum 2013, silahkan SHARE informasi dan jangan lupa kunjungi terus WEB PTK (Web Informasi pendidikan dan Guru) untuk mengetahui informasi terbaru seputar pendidikan lainnya.

1 komentar: